Daging ayam adalah makanan sehari-hari masyarakat, karena harganya relatif terjangkau. Salah satu resep yang menjadi favorit adalah Ayam Teriyaki, yang sebenarnya masakan khas
negara Jepang. Bumbu ayam ini adalah bumbu teriyaki instant yang banyak dijual di swalayan atau supermarket.
Bahan Ayam Teriyaki :
250 gram fillet ayam, potong dadu25 ml bumbu teriyaki instant cair
1 cm jahe diparut
1 siung bawang putih diparut
1 sendok makan margarine
1 buah bawang bombay besar iris tipis
Cara Membuat Ayam Teriyaki :
Ambil wadah, lalu rendam daging ayam dengan bumbu teriyaki, jahe, dan bawang putih.Diamkan selama 15menit supaya bumbu meresap ke dalam daging.
Panaskan margarine dan masukkan irisan bawang bombay kemudian aduk-aduk hingga rata.
Masukkan daging ayam yang tadi sudah dipotong-potong dan masak hingga dagingnya empuk.
Masakan siap dihidangkan, lebih enak disajikan dalam keadaan hangat dengan nasi dan sawi rebus.
2 komentar:
ingin mendapatkan uang banyak dengan cara cepat ayo segera bergabung dengan kami di f4n5p0k3r
Promo Fans**poker saat ini :
- Bonus Freechips 5.000 - 10.000 setiap hari (1 hari dibagikan 1 kali) hanya dengan minimal deposit 50.000 dan minimal deposit 100.000 ke atas
- Bonus Cashback 0.5% dibagikan Setiap Senin
- Bonus Referal 20% Seumur Hidup dibagikan Setiap Kamis
Ayo di tunggu apa lagi Segera bergabung ya, di tunggu lo ^.^
Terimakasih artikelnya sangat membantu saya
Post a Comment